Duration 3:34

Aglaonema kura (Sri rezeki) warna hijau ini termasuk suku talas-talasan (Araceae)

108 watched
0
5
Published 27 Jul 2019

Sri rezeki (Aglaonema) termasuk suku talas-talasan atau Araceae, dengan kingdom Plantae, yang terdiri sekitar 30 spesies. Habitat asli tanaman ini adalah di bawah hutan hujan tropis, tumbuh baik pada areal dengan intensitas penyinaran rendah dan kelembaban tinggi. Kingdom: Plantae. Tanaman hias aglonema biasanya ditanam dalam pot dan dijadikan hiasan indoor. Tanaman hias Aglaonem (Sri Rezeki) Adalah salah satu tanaman hias yang pesonanya terletak pada daunnya Semakin unik dan langka motif dan warna daunnya maka semakin mahal Dulu pernah menjadi Ratu tanaman hias karena terkenal tinggi harga di pasaran Meskipun sekarang harganya semakin menurun, masih banyak yang menanamnya Corak dan warna daun Aglaonema ini memang sangat banyak Menurut salah satu sumber ada sekitar 150 jenis aglaonema Yang motif dan warnanya tentu saja berbeda Bagi yang awam tentang tanaman ini tentu sulit membedakan jenis-jenis tersebut Karena hanya berbeda sedikit saja namanya sudah berbeda Tanaman ini bisa ditanam outdoor maupun indoor dalam ruangan Dan umumnya memang sering ditanam dalam pot Cara memperbanyak adalah dengan menanam bijinya atau memisahkan anakan Atau bisa juga dengan cara stek pucuk Perawatan tanaman hias aglaonema ini terbilang mudah Penyiraman dilakukan setiap hari dengan menyesuaikan kelembabannya Jangan lupa SUBSCRIBE, LIKE & SHARE...

Category

Show more

Comments - 0